PENGUMUMAN MAHASISWA LOLOS SELEKSI ADMINISTRASI Student Exchange’ Osaka University

Dengan ini disampaikan nama-nama mahasiswa  yang secara administrasi dinyatakan lolos dan selanjutnya akan mengikuti tes  wawancara seleksi ‘Student Exchange’ Osaka University dan Universitas Palangka adalah seperti pada daftar Tabel di bawah ini.

Tabel 1. Mahasiswa yang lolos tes administrasi dan akan mengikuti wawancara, serta jadwal

               wawancara masing-masing mahasiswa

No.Waktu WawancaraNamaNIMJurusan/Prodi/Fakultas
1.17.15 – 17.30Zulviana203020903014Biologi/FMIPA
2.17.30 – 17.45Iga Nova Gita Purba203030903030Biologi/FMIPA
3.17.45 – 18.00Daniel Arthamaro Sirat223020406013Perikanan/Budidaya Perairan
4.18.00 – 18.15Fauzan Fikri213020903032Biologi/FMIPA
5.18.15 – 18.30Titin Krisnani213020404064Kehutanan

Selanjutnya tes wawancara akan di laksanakan pada:

Hari/Tanggal                       : Rabu/31 Januari 2024

Waktu                                 : 17.00 – 19.00 WIB

Tempat                                : Aula Fakultas Pertanian Universitas Palangka Raya

Jadwal tes wawancara        : Lihat Tabel 1.

Pada saat tes wawancara mahasiswa diharapkan untuk mengenakan pakaian bebas dan rapi dan membawa copy dari kelengkapan berkas adminitrasi, terutama document 1 dan 2.  Peserta tes mahasiswa diharapkan datang 5 menit sebelum waktu tes dan bagi peserta yang terlambat datang dan yang tidak mengikuti tes dianggap tidak lulus. Hasil tes wawancara dan peserta yang lulus tes wawancara akan disampaikan pada Hari Kamis, Tanggal 31 Januari 2024 melalui website Fakultas Pertanian Universitas Palangka Raya Demikian disampaikan atas perhatian dan kerjasamanya diucapkan terimakasih.

PENGUMUMAN RESMI DISINI