Visi & Misi

Mewujudkaan Fakultas Pertanian Yang Unggul Dan Menghasilkan Sumberdaya Manusia Yang Berkarakter Serta Berdaya Saing Dan Sebagai Pusat Pengembangan Ilmu   Pengetahuan Pertanian Secara Luas Dan Berkelanjutan

Misi

  1. Menyelenggarakan pendidikan yang bermutu/berkualitas sesuai dengan bidang ilmu yang ada di Fakultas Pertanian
  2. Meningkatkan Tri Dharma Perguruan Tinggi yang kreatif, inovatif dan berdaya saing, sesuai dengan kebutuhan kini dan mendatang
  3. Meningkatkan/mengambangkan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi dibidang Pertanian dalam arti luas dan berkelanjutan khususnya pengembangan IPTEK di Kawasan Rawa Gambut Tropika, DAS serta Lingkungannya
  4. Menyelenggarakan kehidupan akademik yang demokratis, sehat dan bertanggungjawab berkelanjutan.
  5. Mewujudkan pengembangan pendidikan dan pengajaran dengan meningkatkan akreditasi dan pengembangan jurusan Kehutanan dan Perikanan menjadi Fakultas,
  6. Penguatan Sistem Manajemen Mutu menuju efisiensi dan Profesionalisme